Sambut Hari Bhayangkara, Kapolres Tasik Kota Gelar Kegiatan Anjangsana ke Personel dan Purnawirawan yang Sakit

    Sambut Hari Bhayangkara, Kapolres Tasik Kota Gelar Kegiatan Anjangsana ke Personel dan Purnawirawan yang Sakit


    Polres Tasik Kota—Menyambut rangkaian peringatan Hari Bhayangkara ke 78, Polres Tasikmalaya Kota melaksanakan kegiatan anjangsana kepada ke dua keluarga Aiptu (purn) CunCun dan Bripka Jajang, Kamis (20/06/24)

    Kapolres Tasikmalaya Kota AKBP JOKO SULISTIONO mengatakan bahwa kegiatan anjangsana dilakukan untuk memberikan semangat dan motivasi kepada keluarga Aiptu (purn) CunCun dan Bripka Jajang

    Kegiatan anjangsana dalam rangka Hari Bhayangkara ke 78, kepada keluarga besar Polri Polres Tasikmalaya Kota, diharapkan menjadi motivasi dan semangat tersendiri untuk keluarga” ungkapnya

    Kemudian Kapolres Tasikmalaya Kota menyerahkan bingkisan dan diterima oleh Aiptu (purn) CunCun dan Bripka Jajang, turut hadir dalam kegiatan tersebut serta PJU Polres Tasikmalaya Kota, Kapolsek Cihideung dan Bhabinkamtibmas.

    Tasikmalaya Kota

    Tasikmalaya Kota

    Artikel Sebelumnya

    Polres Tasik Kota Melaksanakan Bakti Kesehatan...

    Artikel Berikutnya

    Patroli Malam Polsek Mangkubumi Cipta kondisi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    POLSEK RAJAPOLAH POLRES TASIK KOTA POLDA JABAR, MELAKSANAKAN PATROLI  ANTISIPASI GANGGUAN KAMTIBMAS
    Patroli Malam Polsek Sukaresik,sambang Siskamling warga,  Sampaikan Pesan Kamtibmas 
    Sinergitas TNI-Polri Polsek Pagerageung Sambang dan  Pantau Obyek Wisata 
    POLSEK PAGERAGEUNG POLRES TASIKMALAYA KOTA POLDA JABAR TAHUN 2024 DI WILAYAH HUKUM POLSEK PAGERAGEUNG TELAH MELAKSANAKAN KEGIATAN DAN MENGADIRI GIAT SEMINAR PENGUATAN PROFIL PANCASILA KEPADA PARA GURU SD,SMP,SMA DI GEDUNG PUSAT BUDAYA KEC.PAGERAGEUNG
    Polsek Sukaresik Tingkatkan Sambang Warga, Jelang Pilkada Serentak 2024, Sampaikan Pesan Kamtibmas 
    Waka Polres Tasikmalaya Kota Didampingi Kasdim 0612 Tasikmalaya, Pimpin Apel Gabungan dan Patroli Skala Besar, Pengamanan Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden
    Kanit Binmas Polsek Karangjaya Hadiri Rakor Pilkada Serentak 2024
    Bhabinkamtibmas Kel. Setiamulya Polsek Tamansari Polres Tasik Kota melaksanakan sambang silaturahmi kepada warga binaan.
    Gabungan Polsek Cineam, Polsek Karangjaya, Polsek Manonjaya,Polsek Gunungtanjung(Rayon 5) Polres Tasikmalaya Kota, Polda Jabar laksanakan giatan KRYD Cipkon Antisipasi Penyakit Masyarakat ( Miras dan Pekat Lainnya) serta Beradalan Bermotor diwilayah Rayon 5 Polres Tasikmalaya Kota.
    POLSEK PAGERAGEUNG POLRES TASIKMALAYA KOTA POLDA JABAR TAHUN 2024 DI WILAYAH HUKUM POLSEK PAGERAGEUNG TELAH MELAKSANAKAN KEGIATAN BINA JARINGAN DAN HIMBAUAN TERKAIT HARKAMTIBMAS DAN INFORMASI TAHAPAN PILKADA SERENTAK TAHUN 2024 DIWILAYAH HUKUM POLSEK PAGERAGEUNG
    Gabungan Polsek Indihiang, Polsek Cihideung, Polsek Mangkubumi, (Rayon 3) Polres Tasikmalaya Kota Polda Jabar, laksanakan giatan KRYD Cipkon Antisipasi Penyakit Masyarakat (Prostitusi, Miras dan Pekat Lainnya) serta Beradalan Bermotor diwilayah Rayon 3 Polres Tasikmalaya Kota.
    Gabungan Polsek Cineam, Polsek Karangjaya, Polsek Manonjaya,Polsek Gunungtanjung(Rayon 5) Polres Tasikmalaya Kota, Polda Jabar laksanakan giatan KRYD Cipkon Antisipasi Penyakit Masyarakat ( Miras dan Pekat Lainnya) serta Beradalan Bermotor diwilayah Rayon 5 Polres Tasikmalaya Kota.
    Gabungan Polsek Indihiang, Polsek Cihideung, Polsek Mangkubumi,Polsek Tawang (Rayon 3) Polres Tasikmalaya Kota, Polda Jabar laksanakan giatan KRYD Cipkon Antisipasi Penyakit Masyarakat (Prostitusi, Miras dan Pekat Lainnya) serta Beradalan Bermotor diwilayah Rayon 3 Polres Tasikmalaya Kota.
    Patroli Dialogis Polsek Kadipaten Sambang Warga Binaan,Sampaikan Pesan Kamtibmas
    Kordinasi Kamtibmas Polsek Sukaresik,Pantau Ronda Malam Warga
    Polsek Sukaresik Tingkatkan Sambang Warga, Jelang Pilkada Serentak 2024, Sampaikan Pesan Kamtibmas 
    Pelayanan Pagi Polsek Cisayong dengan Pengaturan Lalu Lintas
    Pantau kegiatan ngabuburit warga,Polsek Cihideung berikan pelayanan pengatiran lalu lintas

    Ikuti Kami